I. Mengenali Wall Cladding & Proses Pemasangannya  

Wall Cladding merupakan material pelapis dinding yang direkatkan pada permukaan dinding interior dan eksterior rumah. Wall cladding biasanya digunakan untuk melindungi dinding luar rumah dari kerusakan karena berbagai faktor, seperti perubahan cuaca. Selain digunakan untuk memperkuat bagian luar bangunan, wall cladding juga digunakan sebagai penambah estetika untuk memberikan tampilan visual yang menarik, dan dapat berfungsi untuk menjaga suhu di dalam ruangan (insulasi).

  II. Alat & Perlengkapan Yang Digunakan Pada Proses Pemasangan Wall Cladding  

  III. Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Pemasangan Wall Cladding  

  IV. Tahap-Tahap Instalasi & Pemasangan Wall Cladding  

  V. Cara Perawatan Wall Cladding