I. Mengenali Pompa Celup Kolam & Proses Pemasangannya  

Pompa Air merupakan mesin yang digunakan untuk mengalirkan air dari sumur, sungai, atau pipa PDAM ke dalam rumah / bangunan. Pompa air memiliki daya hisap untuk menghisap air dari sumber air dan daya dorong yang dipengaruhi oleh kekuatan & kecepatan motor mesin pompa air.

Pompa Celup Kolam merupakan jenis pompa air yang digunakan dengan cara dicelupkan ke dalam kolam ikan untuk mendorong air menuju ke permukaan. Pompa celup jenis ini biasanya digunakan untuk menghisap / menguras air kolam dan membuang air yang meluap di suatu permukaan. Jenis pompa ini hanya dapat digunakan untuk menghisap air dengan kedalaman maksimal 4-6 meter, sehingga tidak cocok bila digunakan sebagai pompa sumur.

  II. Alat & Perlengkapan Yang Digunakan Pada Proses Pemasangan Pompa Celup Kolam  

  III. Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Pemasangan Pompa Celup Kolam  

  IV. Tahap-Tahap Instalasi & Pemasangan Pompa Celup Kolam  

  V. Cara Perawatan Pompa Celup Kolam