Baru di Website Kami?
Silahkan klik di sini untuk registrasi dan mulai berbelanja.
Sudah Memiliki Akun?
Silahkan klik di sini untuk login.
I. Mengenali Atap Bitumen & Proses Pemasangannya
Atap Bitumen atau atap aspal merupakan jenis atap yang terbuat dari campuran pasir, batu, fiberglass, dan coating sehingga menjadi kedap air dan elastis. Jenis atap ini banyak digunakan pada rumah dan bangunan industri karena mampu menahan banyak faktor eksternal seperti benturan dan cuaca ekstrem.
II. Alat & Perlengkapan Yang Digunakan Pada Proses Pemasangan Atap Bitumen
III. Hal Yang Harus Diperhatikan Sebelum Pemasangan Atap Bitumen
IV. Tahap - Tahap Instalasi & Pemasangan Atap Bitumen
V. Cara Perawatan Atap Bitumen